Media Inspirasi Masa Kini
News  

Jadwal Kapal Pelni KM Sinabung Juli 2023: Rute, Harga Tiket, dan Persyaratan

Jadwal Kapal Pelni KM Sinabung Juli 2023: Rute, Harga Tiket, dan Persyaratan
Jadwal Kapal Pelni KM Sinabung Juli 2023 Rute, Harga Tiket, dan Persyaratan

HarianLampung.co.id – Intip Pelni KM Sinabung Juli 2023: Rute, , dan Persyaratan.

Apakah Anda merencanakan perjalanan dari Surabaya ke Biak pada bulan Juli 2023? Kapal Pelni adalah pilihan yang tepat untuk menghadirkan petualangan tak terlupakan.

Dengan ragam kelas dan yang berbeda, Anda dapat memilih yang paling sesuai dengan kebutuhan dan kenyamanan Anda.

PELNI KM Sinabung Juli 2023

Simak selengkapnya artikel berikut ini mengenai jadwal keberangkatan, rute maupun kelas serta kapal yang tentunya dapat menjadi referensi untuk anda.

Pekni KM SINABUNG Kelas 1A / A

– Waktu Berangkat: Sabtu, 22 Juli 2023 pukul 10.00

– Waktu Tiba: Jumat, 28 Juli 2023 pukul 07.00

– Durasi Perjalanan: 05 hari 21 jam 00 menit

: Rp 3.289.000

Jadwal Keberangkatan Kapal Pelni KM SINABUNG Kelas 1B / B

– Waktu Berangkat: Sabtu, 22 Juli 2023 pukul 10.00

– Waktu Tiba: Jumat, 28 Juli 2023 pukul 07.00

– Durasi Perjalanan: 05 hari 21 jam 00 menit

– Harga Tiket: Rp 2.687.000

SINABUNG Kelas 2A / C

– Waktu Berangkat: Sabtu, 22 Juli 2023 pukul 10.00

– Waktu Tiba: Jumat, 28 Juli 2023 pukul 07.00

– Durasi Perjalanan: 05 hari 21 jam 00 menit

– Harga Tiket: Rp 1.832.000

Harap dicatat bahwa harga tiket dan jadwal keberangkatan dapat berubah sewaktu-waktu. Pastikan Anda mengunjungi situs resmi PT Pelni (pelni.co.id) untuk informasi terbaru.

Cara Pesan Pelni KM Sinabung secara Online dengan Mudah

Ingin memesan Pelni tanpa repot? Ikuti panduan berikut untuk melakukan pemesanan tiket secara online dengan mudah:

  1. Kunjungi situs resmi PT Pelni dan pilih menu “Reservasi Tiket.”
  2. Isi detail pemesanan, termasuk pelabuhan asal, pelabuhan tujuan, tanggal keberangkatan, jumlah tiket, dan jenis kelas kapal. Setelah itu, klik “Cari Pelayanan.”
  3. Anda akan melihat daftar kapal yang sesuai dengan tanggal keberangkatan dan kelas yang Anda inginkan.
  4. Jika Anda ingin mengubah rute atau waktu keberangkatan, klik “Buka Pencarian” di sudut kanan atas dan isi ulang tanggal dan rute yang diinginkan.
  5. Isi data pemesan tiket dan data calon penumpang dengan lengkap. Setelah selesai, klik “Lanjut.”
  6. Pilih metode pembayaran yang tersedia untuk melunasi pembayaran tiket.
  7. Setelah pembayaran selesai, Anda akan menerima resi pembayaran yang berisi kode booking. Kode ini akan Anda gunakan saat mencetak tiket di pelabuhan keberangkatan.

Jangan lewatkan kesempatan untuk merasakan petualangan laut yang menyenangkan dengan Kapal Pelni. Pesan tiket sekarang dan siapkan diri Anda untuk pengalaman tak terlupakan ke Biak!

Temukan Artikel Viral kami di Google News