HarianLampung.co.id – Mana Lebih Worth It? Duel Spesifikasi Wuling Cloud EV, Binguo EV, dan Air EV. Cek Perbandingan Mobil Listrik Beserta Harganya. Mobil Listrik Wuling Cloud EV: Apa Bedanya dengan Varian Lain?
Wuling kembali merilis varian mobil listrik terbarunya, Cloud EV, dengan harga mulai dari Rp 400 jutaan. Namun, apa sih perbedaan Cloud EV dengan varian mobil listrik Wuling lainnya seperti Binguo EV dan Air EV?
Wuling sebenarnya sudah memiliki 3 varian mobil listrik utama di Indonesia, yang merupakan kelanjutan dari Binguo EV.
Baca Juga : Terbatas! Gift Code Ojol The Game Mei 2024 Hanya untuk 100 Orang Pertama!
Namun, Cloud EV menonjol dengan dimensi yang lebih besar dan menawarkan inovasi baru yang patut dinantikan oleh pecinta otomotif di Indonesia.
Bagi konsumen di Indonesia, mereka bisa melakukan pemesanan Cloud EV mulai Mei 2024.
Dengan spesifikasi yang mengagumkan, seperti baterai lithium fosfat 51 kWh dan jangkauan hingga 460 kilometer, Cloud EV menawarkan kenyamanan dan keandalan untuk perjalanan jauh tanpa khawatir kehabisan daya.
Baca Juga : Gak Perlu Ribet VPN! 7 Situs Streaming Anime Terbaik Ini Bisa Diakses di Indonesia
Fitur-fitur keselamatan dan kinerja yang ditawarkan Cloud EV juga sangat mengesankan, dengan empat mode berkendara berbeda dan teknologi canggih seperti Auto Vehicle Holding (AVH) dan empat SRS Airbags.
Dengan harga mulai dari Rp 410 jutaan, Cloud EV memang lebih mahal daripada Binguo EV dan Air EV.
Namun, dengan dimensi yang lebih besar dan performa yang lebih impresif, Cloud EV layak menjadi pilihan bagi mereka yang mencari mobil listrik yang mewah dan handal.
Baca Juga : Katalog Promo Indomaret 1 Mei 2024, Super Hemat Terbaru di Awal Bulan
Jadi, bagi Anda yang tertarik dengan mobil listrik Wuling, sebaiknya pertimbangkan dengan cermat perbedaan spesifikasi antara Cloud EV, Binguo EV, dan Air EV sebelum memutuskan untuk membeli.
Siapa tahu, Cloud EV bisa menjadi pilihan yang tepat untuk kebutuhan mobil listrik Anda..