Media Inspirasi Masa Kini
News  

Pasca Kebakaran, Pertamina Siap Pindahkan TBBM Plumpang Ke Tanah Pelindo

Pasca Kebakaran, Pertamina Siap Pindahkan TBBM Plumpang Ke Tanah Pelindo

Menteri mengungkapkan bahwa siap untuk memindahkan Terminal BBM (TBBM) Plumpang di Koja, Jakarta Utara ke tanah milik Pelindo.

Setelah rapat yang dilaksanakan oleh Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy dan dihadiri oleh Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono, Menteri , dan Wamen I Pahala Mansury, serta Direktur Utama Nicke Widyawati, kesepakatan yang diambil adalah pemindahan TBBM Plumpang.

Menurut Erick, pembangunan lahan yang akan digunakan untuk pemindahan TBBM Plumpang membutuhkan waktu 2 – 2,5 tahun, dengan batas waktu akhir pemindahan pada 2024.

Selain itu, juga berkoordinasi dengan pemerintah daerah dan masyarakat untuk membuat zona aman sekitar objek-objek vital nasional , termasuk di Plumpang, Balongan, dan Semarang.

Karena itu, juga memastikan perlindungan untuk masyarakat sekitar, terutama korban-korban yang telah menjadi korban kebakaran di TBBM Plumpang.

Pertamina akan rawat dan memastikan penyewaan rumah bagi mereka, serta membantu kehidupan mereka untuk beberapa bulan ke depan sampai ada keputusan lainnya.

Temukan Artikel Viral kami di Google News