Media Inspirasi Masa Kini
News  

Cara Mudah Membuka Rekening Tabungan Haji dan Umrah di Bank BSI

Cara Mudah Membuka Rekening Tabungan Haji dan Umrah di Bank BSI
Kapan BSI Normal Kembali

Cara Membuka Rekening Tabungan Haji Muda di

1. Syarat Mendaftar

Agar kamu bisa membuka rekening tabungan haji muda Indonesia (anak-anak), ada beberapa syarat yang harus kamu penuhi, yaitu:

– Membawa buku tabungan atas nama anak, data CIF, dan data rekening menggunakan data anak ter-link dengan data orang tua.

– Menunjukkan asli KTP (yang masih berlaku) dan menyerahkan fotocopy KTP.

– Menunjukkan asli Kartu Keluarga (KK)/Akte Kelahiran/Kartu Pelajar dan menyerahkan fotocopy kartu Keluarga (KK)/Akte Kelahiran/Kartu Pelajar.

2. Cara Membuka Rekening Tabungan Haji Muda Indonesia

Berikut adalah cara membuka rekening tabungan haji muda Indonesia:

– Unduh Aplikasi Mobile di Playstore atau App Store.

– Pilih “Buka Rekening” jika belum mempunyai tabungan atau pilih “Sudah Punya Rekening” jika sudah mempunyai tabungan .

– Silakan membuka Tabungan BSI Mudharabah atau Wadiah terlebih dahulu jika belum mempunyai tabungan BSI.

– Setelah berhasil melakukan pembukaan tabungan BSI atau sudah memiliki tabungan BSI, pilih ikon “Buka Rekening” pada menu BSI Mobile Anda.

– Pilih “Tabungan Haji Muda Indonesia”.

Temukan Artikel Viral kami di Google News